Dispora Lampung Kembali Gelar National Competition Horseback Archery Piala Gubernur

- Editor

Sabtu, 7 Desember 2024 - 15:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

National Competition Horseback Archery | Foto: Ist.

National Competition Horseback Archery | Foto: Ist.

Inti LampungOlahraga | Kegiatan National Competition Horseback Archery Piala Gubernur Tahun 2024 telah menjadi agenda rutin yang diselenggarakan oleh Dinas Pemuda dan Olahraga Provinsi Lampung bersama Persatuan Pemanah Berkuda Indonesia (PERDANA) Lampung.

Kegiatan yang dihelat di Lapangan Way Dadi, Sabtu (07/12/2024) ini dibuka langsung oleh Penjabat (Pj) Gubernur Lampung, Samsudin.

“Sejak tahun 2023, kegiatan ini telah melibatkan para pemanah berkuda terbaik dari berbagai daerah, dan kini pada tahun 2024 kita kembali melanjutkan perjuangan untuk mengangkat prestasi olahraga ini,” kata Pj. Gubernur.

Baca Juga :  Perkuat Perencanaan Pembangunan, Pemprov Lampung Gelar Desk Renstra Perangkat Daerah

Pj. Gubernur juga menyampaikan ucapan terima kasih kepada para peserta yang telah berpartisipasi dalam kejuaraan.

“Semangat dan dedikasi yang kalian tunjukkan sangat luar biasa dan akan menjadi inspirasi bagi generasi mendatang untuk terus berkembang dalam bidang olahraga ini,” ujar Pj. Gubernur.

Taufiq Dadang Saputra selaku Ketua Panitia Pelaksana, dalam laporannya menyebutkan bahwa peserta kurang lebih berjumlah 400 pemanah dari berbagai daerah.

Baca Juga :  Pemprov Lampung Ajak Kabupaten/Kota Bersinergi Bangun Bumi Ruwa Jurai

Dalam kegiatan ini ada dua kategori yang dilombakan yakni Memanah Berkuda atau Horseback Archery, dan Memanah Berjarak.

Peserta Memanah Berjarak dibagi beberapa kategori yakni untuk kategori dewasa putra 50m, dewasa putri 50m, SD dan SMP putra 20m, SD dan SMP putri 20m. (*)

Berita Terkait

Pemerintah Provinsi Lampung Dorong Peningkatan Akses dan Kesetaraan bagi Penyandang Disabilitas
Inflasi Lampung Terkendali di Bawah Rata-rata Nasional
Lampung Resmi Jadi Tuan Rumah Pornas Korpri XVIII 2027
Tutup Lampung Begawi 2025, Gubernur Mirza Soroti Komoditas Unggulan
Gubernur Lampung Tinjau SPPG Rajabasa, Pastikan Protokol Keamanan Pangan Dijalankan
Gubernur Mirza Tunjukkan Dukungan ke Atlet E-Sports Lampung
Hari Kesaktian Pancasila 2025, Wagub Jihan Ajak Pemuda Lampung Hidupkan Nilai Pancasila
Pemprov Lampung–Bakrie Amanah Jalin Kesepakatan Pengelolaan Masjid Raya Al-Bakrie
Berita ini 10 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 6 Oktober 2025 - 15:07 WIB

Pemerintah Provinsi Lampung Dorong Peningkatan Akses dan Kesetaraan bagi Penyandang Disabilitas

Senin, 6 Oktober 2025 - 14:28 WIB

Inflasi Lampung Terkendali di Bawah Rata-rata Nasional

Minggu, 5 Oktober 2025 - 22:10 WIB

Lampung Resmi Jadi Tuan Rumah Pornas Korpri XVIII 2027

Minggu, 5 Oktober 2025 - 21:40 WIB

Tutup Lampung Begawi 2025, Gubernur Mirza Soroti Komoditas Unggulan

Kamis, 2 Oktober 2025 - 17:33 WIB

Gubernur Lampung Tinjau SPPG Rajabasa, Pastikan Protokol Keamanan Pangan Dijalankan

Berita Terbaru

Rakor Pengendalian Inflasi Daerah | Foto: Ist.

Ekonomi dan Bisnis

Inflasi Lampung Terkendali di Bawah Rata-rata Nasional

Senin, 6 Okt 2025 - 14:28 WIB

Kontingen Lampung Pornas XVII | Foto: Ist.

Lampung

Lampung Resmi Jadi Tuan Rumah Pornas Korpri XVIII 2027

Minggu, 5 Okt 2025 - 22:10 WIB